Dokter R.A. Adaninggar Primadia Nariswari, Sp.PD, adalah seorang dokter spesialis penyakit dalam lulusan Universitas Airlangga. Saat ini ia aktif sebagai dokter spesialis penyakit dalam di RS Brawijaya Surabaya dan RS Adi Husada Undaan Surabaya. Tak hanya praktik di rumah sakit, dokter Adaninggar juga merupakan sosok dokter yang aktif sebagai komunikator kesehatan. Ia turut serta menjadi Anggota Tim Advokasi Vaksinasi Covid IDI serta Tim Satgas Anti Hoax Kemenkes RI. 

Dokter yang merupakan pengurus inti PB IDI dan IDI Surabaya ini juga aktif memberikan edukasi di akun Instagramnya @drningz. Kecintaannya terhadap dunia kesehatan mendorongnya untuk membuat sebuah platform belajar kedokteran dan edukasi kesehatan @internaisfun, serta menjadi kontributor medis di @pandemictalks. Berkat dedikasinya yang begitu besar sebagai komunikator kesehatan, Dokter Adaninggar memperoleh Anugerah Perempuan Hebat 2021 dari Liputan 6 sebagai Penggiat Edukasi Lawan Hoax Covid.



Connect on Social

Other Team Members

<a href="https://gayasehatku.com/team_member/dr-putri-purnamasari-husein/">dr. Putri Purnamasari Husein</a>
Lahir di Semarang, 16 April 1990. Ia adalah dokter umum ( General Practitioner ) lulusan Fakultas Kedokteran Universitas Muhammadiyah Malang. Sehari – hari bertugas sebagai Konsultan Medis di Natasha Skin Clinic Center Malang sejak 2016 hingga sekarang. Ibu satu anak ini juga tergabung sebagai Pengurus Ikatan Dokter Indonesia (IDI) cabang Malang Raya di divisi humas....
<a href="https://gayasehatku.com/team_member/dr-bianda-dwida/">dr. Bianda Dwida</a>
Dokter Bianda lahir dan besar di Kota Pelajar, Yogyakarta. Setelah lulus dari SMA 3 “Padmanaba”, beliau melanjutkan studinya di Fakultas Kedokteran, Kesehatan Masyarakat, dan Keperawatan Universitas Gadjah Mada. Menyandang gelar dokter dengan predikat memuaskan, mempermudah niatnya untuk terus mengedukasi masyarakat tentang pentingnya menjaga kesehatan. Di waktu luang, beliau menikmati kegiatan membaca, menari tradisional, memasak, serta...
<a href="https://gayasehatku.com/team_member/dr-tommy/">dr. Tommy</a>
Lulus dari Fakultas Kedokteran Universitas Atma Jaya Jakarta tahun 2018 silam, Dokter Tommy kini dapat dengan mudah ditemukan melalui konten edukasi kesehatan yang kerap ia unggah melalui Instagram @doktommy. Dalam kesehariannya, ia bertugas sebagai Dokter umum di RSUD Prof. Dr. H. Aloei Saboe. Tak hanya tertarik sebagai influencer kesehatan, Dokter Tommy juga memiliki ketertarikan pada...
<a href="https://gayasehatku.com/team_member/dr-adaninggar-primadia-nariswari/">dr. R.A Adaninggar Primadia Nariswari Sp.PD</a>
Dokter R.A. Adaninggar Primadia Nariswari, Sp.PD, adalah seorang dokter spesialis penyakit dalam lulusan Universitas Airlangga. Saat ini ia aktif sebagai dokter spesialis penyakit dalam di RS Brawijaya Surabaya dan RS Adi Husada Undaan Surabaya. Tak hanya praktik di rumah sakit, dokter Adaninggar juga merupakan sosok dokter yang aktif sebagai komunikator kesehatan. Ia turut serta menjadi...
<a href="https://gayasehatku.com/team_member/dr-winda-atika-sari/">dr Winda Atika Sari</a>
Dokter Winda Atika Sari merupakan lulusan dari Universitas Sebelas Maret. Setelah menyelesaikan pendidikan sarjananya di tahun 2019, ia kemudian melanjutkan pendidikannya di universitas yang sama untuk meraih gelar doktor. Selain berhasil meraih predikat memuaskan di akademik, dr. Winda juga aktif dalam berorganisasi. Tak hanya itu, ia pun aktif berpartisipasi dalam kegiatan voluenteering maupun pelatihan seputar...