{"id":4823,"date":"2020-04-16T19:41:26","date_gmt":"2020-04-16T12:41:26","guid":{"rendered":"https:\/\/gayasehatku.com\/?p=4823"},"modified":"2020-12-14T12:42:42","modified_gmt":"2020-12-14T05:42:42","slug":"ketahui-10-tips-alami-merawat-wajah-untuk-ibu-hamil","status":"publish","type":"post","link":"https:\/\/gayasehatku.com\/ketahui-10-tips-alami-merawat-wajah-untuk-ibu-hamil\/","title":{"rendered":"Ketahui 10 Tips Alami Merawat Wajah untuk Ibu Hamil"},"content":{"rendered":"

Penulis: Mustika | Editor: Umi<\/p>\n

Ditinjau oleh: dr. Putri Purnama Sari<\/a><\/p>\n

Terakhir ditinjau: 28 Mei 2020<\/p>\n

 <\/p>\n

Kehamilan memang menjadi salah satu momen yang membahagiakan. Sayangnya, bagi banyak wanita, perubahan hormon yang berkaitan dengan kehamilan bisa menyebabkan masalah kulit terutama pada wajah, seperti sering berjerawat, kulit gatal, dan perbedaan pigmentasi kulit pada wajah.<\/p>\n

Untungnya, ada banyak cara yang dapat Anda lakukan untuk merawat kulit agar tetap glowy<\/em> selama kehamilan. Apa sajakah itu? Simak ulasannya di bawah ini!<\/p>\n

1. Minum Air Putih yang Cukup<\/strong><\/h3>\n

Langkah pertama untuk mendapatkan kulit bercahaya selama kehamilan adalah dengan menjaga hidrasi tubuh Anda. Minumlah minimal delapan hingga sepuluh gelas air per hari akan menjaga kulit Anda tetap lembap.<\/p>\n

Tak hanya itu, minum air yang cukup juga dapat membantu tubuh Anda membuang racun berbahaya dari dalam tubuh. Selain air putih, Anda juga bisa mengganti minuman dengan teh hijau yang kaya akan antioksidan, serta air kelapa yang memiliki banyak manfaat untuk kulit wajah Anda.<\/p>\n

Baca Juga :<\/strong> 6 Manfaat Air Putih Setelah Bangun Tidur di Pagi Hari<\/a><\/strong><\/p>\n

2. Konsumsi Biji-bijian<\/strong><\/h3>\n

Mengonsumsi biji-bijian menjadi salah satu makanan yang disarankan selama masa kehamilan. Selain baik untuk janin, mengonsumsi biji-bijian juga dapat menjaga kulit wajah Anda tetap glowy<\/em> dan flawless<\/em>.<\/p>\n

Salah satu sumber makanan yang paling baik untuk dikonsumsi saat kehamilan adalah yang berasal dari gandum, seperti roti gandum, sereal, pasta gandum, dan quinoa. Deretan biji-bijian tersebut mengandung vitamin B, zat besi, serat dan selenium yang membantu menjaga kekenyalan kulit Anda.<\/p>\n

3. Gunakan Tabir Surya saat Keluar Rumah<\/strong><\/h3>\n

Tak hanya saat sebelum kehamilan, menggunakan tabir surya sangatlah baik untuk digunakan terutama saat keluar rumah. Ini karena tabir surya dapat membantu mencegah kulit wajah Anda mengalami dehidrasi akibat paparan sinar matahari. Apalagi kehamilan seringkali menyebabkan Anda menjadi sensitif terhadap matahari.<\/p>\n

4. Gunakan Scrub<\/em> dari Bahan Alami<\/strong><\/h3>\n

Perubahan hormon dalam tubuh selama kehamilan bisa menyebabkan jerawat karena meningkatkan sekresi minyak yang berlebihan. Jadi, penting untuk memakai scrub<\/em> wajah karena eksfoliasi akan membantu menyingkirkan kulit mati dan kusam.<\/p>\n

Namun saat hamil, kulit Anda cenderung menjadi lebih sensitif sehingga akan lebih baik jika Anda menggunakan scrub<\/em> buatan sendiri atau scrub<\/em> ringan yang mengandung bahan alami. Misalnya saja, Anda bisa menggunakan oatmeal sebagai scrub<\/em>, atau mencampurkan gula dan madu untuk menjaga kelembapan kulit termasuk area bibir.<\/p>\n

5. Hindari Penggunaan Alkohol<\/strong><\/h3>\n

Selama kehamilan, kulit Anda akan cenderung gatal dan kering. Untuk itu, Anda disarankan untuk menggunakan produk-produk yang tidak mengandung alkohol. Gunakanlah produk yang memiliki kandungan herbal dari bahan alami.<\/p>\n

Hal ini karena bahan-bahan berbahaya yang berasal dari produk kecantikan nantinya akan diserap tubuh dan kemudian dikonsumsi oleh janin. Maka dari itu, Anda tidak boleh sembarangan dalam memilih produk kecantikan.<\/p>\n

6. Jangan Mencuci Wajah Berlebihan<\/strong><\/h3>\n

Anda memang disarankan untuk rutin mencuci wajah, tetapi mencuci wajah terlalu berlebihan dapat menghilangkan kelembapan alami. Kondisi tersebut kemudian dapat meningkatkan produksi minyak dan membuat Anda lebih rentan berjerawat.<\/p>\n

Penggunaan air yang panas juga bisa mengeringkan kulit Anda. Maka dari itu, gunakan pembersih ringan dengan air dingin biasa di pagi hari, malam hari, dan setelah berkeringat berat.<\/p>\n

7. Konsumsi Zinc<\/em><\/strong><\/h3>\n

Zinc<\/em> merupakan mineral penting yang mendukung produksi protein dan pembelahan sel dalam tubuh Anda. Menurut National Institutes of Health<\/em> (NIH), wanita yang hamil atau menyusui memiliki risiko lebih tinggi terkena defisiensi seng atau zinc<\/em>. Kekurangan defisiensi zinc<\/em> ini dapat memengaruhi kulit Anda menjadi kering, dan masalah kulit lainnya.<\/p>\n

Oleh karena itu, NIH merekomendasikan asupan harian 11-13 mg zinc<\/em> untuk wanita yang sedang hamil atau menyusui. Agar dapat memenuhi asupan zinc<\/em>, Anda bisa mengonsumsi makan kaya zinc<\/em>, seperti tiram, daging (termasuk daging sapi dan unggas), kacang-kacangan dan biji-bijian, serta yogurt.<\/p>\n

8. Madu<\/h3>\n

Senyawa tertentu dalam madu memiliki sifat anti-inflamasi dan antibakteri yang dapat membantu mengobati jerawat. Untuk menggunakannya Anda bisa menerapkannya langsung ke lesi jerawat atau membuat masker wajah dengan mencampurkan madu dan beberapa tetes minyak lavender atau jus lemon.<\/p>\n

Baca Juga :<\/strong> 8 Manfaat Penting Madu bagi Kesehatan Tubuh<\/a><\/strong><\/p>\n

9. Olahraga<\/strong><\/h3>\n

Jika bisa ditoleransi, lakukan olahraga ringan saat hamil setidaknya sekali sehari untuk meningkatkan sirkulasi darah yang berfungsi membawa nutrisi ke kulit Anda. Olahraga juga akan menghasilkan hormon endorfin yang akan membuat Anda merasa lebih bahagia dan membantu tidur Anda lebih nyenyak.<\/p>\n

10. Hindari Penggunaan Produk Berbahan Kimia<\/strong><\/h3>\n

Ada lebih dari 10 bahan kimia yang harus Anda hindari saat hamil, termasuk paraben, phthalate, formaldehyde, toluene,<\/em> asam salisilat, dihydroxyacetone<\/em> (DHA) dan aluminium chloride.<\/em> Ini karena bahan kimia tersebut akan memberikan efek buruk pada janin Anda.<\/p>\n

Selain itu, segera hentikan penggunaan obat jerawat oral atau topikal, seperti Accutane, Retin-A<\/em> dan retinoid topikal sebelum Anda hamil. Hal ini karena obat-obatan tersebut bisa diserap melalui kulit Anda ke dalam bayi. Jika Anda memakai riasan, gunakan produk bebas minyak berlabel non-comedogenic<\/em> atau non-acnegenic,<\/em> serta pastikan juga Anda mencuci makeup sebelum tidur.<\/p>\n

Selalu konsultasikan dengan dokter Anda sebelum menggunakan perawatan bebas. Seorang dokter dapat merekomendasikan perawatan yang tepat untuk wajah Anda jika mengalami masalah kulit selama kehamilan.<\/p>\n

Baca Juga :<\/strong> Solusi Alami dan Aman Mengatasi Jerawat Selama Kehamilan<\/a><\/strong><\/p>\n

Sumber<\/span>

<\/span>
\nBeing The Parent.
Top 10 Tips To Get A Glowing Skin During Pregnancy<\/a>. www.beingtheparent.com\u00a0\u00a0\u00a0 \u00a0\u00a0\u00a0 <\/span>
\nHealthy essentials. 2016.
4 Tips for Healthy Skin During Pregnancy<\/a>. www.healthyessentials.com<\/span>
\nSlice. 2017.
10 Important Skin Care Tips to Follow During Pregnancy<\/a>. www.slice.ca <\/span>
\nThe Bump. 2017.
Natural Ways to Take Care of Your Skin During Pregnancy<\/a>. www.thebump.com<\/span><\/p>\n

<\/div><\/span><\/p>\n","protected":false},"excerpt":{"rendered":"

Penulis: Mustika | Editor: Umi Ditinjau oleh: dr. Putri Purnama Sari Terakhir ditinjau: 28 Mei 2020   Kehamilan memang menjadi salah satu momen yang membahagiakan. Sayangnya, bagi banyak wanita, perubahan hormon yang berkaitan dengan kehamilan bisa menyebabkan masalah kulit terutama pada wajah, seperti sering berjerawat, kulit gatal, dan perbedaan pigmentasi kulit pada wajah. Untungnya, ada…<\/p>\n

Read More<\/a><\/div>\n","protected":false},"author":5,"featured_media":4824,"comment_status":"open","ping_status":"closed","sticky":false,"template":"","format":"standard","meta":{"footnotes":""},"categories":[694,35],"tags":[433,444,92,372,87,1159],"yoast_head":"\nKetahui 10 Tips Alami Merawat Wajah untuk Ibu Hamil - Gayasehatku<\/title>\n<meta name=\"description\" content=\"Perubahan hormon saat hamil seringkali menyebabkan berbagai masalah kulit terutama pada wajah. Untungnya, ada solusi alami yang dapat Anda lakukan untuk merawat kulit agar tetap glowy selama kehamilan.\" \/>\n<meta name=\"robots\" content=\"index, follow, max-snippet:-1, max-image-preview:large, max-video-preview:-1\" \/>\n<link rel=\"canonical\" href=\"https:\/\/gayasehatku.com\/ketahui-10-tips-alami-merawat-wajah-untuk-ibu-hamil\/\" \/>\n<meta property=\"og:locale\" content=\"id_ID\" \/>\n<meta property=\"og:type\" content=\"article\" \/>\n<meta property=\"og:title\" content=\"Ketahui 10 Tips Alami Merawat Wajah untuk Ibu Hamil - Gayasehatku\" \/>\n<meta property=\"og:description\" content=\"Perubahan hormon saat hamil seringkali menyebabkan berbagai masalah kulit terutama pada wajah. Untungnya, ada solusi alami yang dapat Anda lakukan untuk merawat kulit agar tetap glowy selama kehamilan.\" \/>\n<meta property=\"og:url\" content=\"https:\/\/gayasehatku.com\/ketahui-10-tips-alami-merawat-wajah-untuk-ibu-hamil\/\" \/>\n<meta property=\"og:site_name\" content=\"Gayasehatku\" \/>\n<meta property=\"article:published_time\" content=\"2020-04-16T12:41:26+00:00\" \/>\n<meta property=\"article:modified_time\" content=\"2020-12-14T05:42:42+00:00\" \/>\n<meta property=\"og:image\" content=\"https:\/\/i0.wp.com\/gayasehatku.com\/wp-content\/uploads\/2020\/04\/GettyImages-515056826-5a8caadc875db900365e55f9.jpg?fit=1885%2C1414&ssl=1\" \/>\n\t<meta property=\"og:image:width\" content=\"1885\" \/>\n\t<meta property=\"og:image:height\" content=\"1414\" \/>\n\t<meta property=\"og:image:type\" content=\"image\/jpeg\" \/>\n<meta name=\"author\" content=\"Umi Gayasehatku\" \/>\n<meta name=\"twitter:card\" content=\"summary_large_image\" \/>\n<meta name=\"twitter:label1\" content=\"Ditulis oleh\" \/>\n\t<meta name=\"twitter:data1\" content=\"Umi Gayasehatku\" \/>\n\t<meta name=\"twitter:label2\" content=\"Estimasi waktu membaca\" \/>\n\t<meta name=\"twitter:data2\" content=\"4 menit\" \/>\n<script type=\"application\/ld+json\" class=\"yoast-schema-graph\">{\"@context\":\"https:\/\/schema.org\",\"@graph\":[{\"@type\":\"WebPage\",\"@id\":\"https:\/\/gayasehatku.com\/ketahui-10-tips-alami-merawat-wajah-untuk-ibu-hamil\/\",\"url\":\"https:\/\/gayasehatku.com\/ketahui-10-tips-alami-merawat-wajah-untuk-ibu-hamil\/\",\"name\":\"Ketahui 10 Tips Alami Merawat Wajah untuk Ibu Hamil - Gayasehatku\",\"isPartOf\":{\"@id\":\"https:\/\/gayasehatku.com\/#website\"},\"datePublished\":\"2020-04-16T12:41:26+00:00\",\"dateModified\":\"2020-12-14T05:42:42+00:00\",\"author\":{\"@id\":\"https:\/\/gayasehatku.com\/#\/schema\/person\/433beace8b5e3e8230dbbc4d8e7fc77b\"},\"description\":\"Perubahan hormon saat hamil seringkali menyebabkan berbagai masalah kulit terutama pada wajah. Untungnya, ada solusi alami yang dapat Anda lakukan untuk merawat kulit agar tetap glowy selama kehamilan.\",\"breadcrumb\":{\"@id\":\"https:\/\/gayasehatku.com\/ketahui-10-tips-alami-merawat-wajah-untuk-ibu-hamil\/#breadcrumb\"},\"inLanguage\":\"id\",\"potentialAction\":[{\"@type\":\"ReadAction\",\"target\":[\"https:\/\/gayasehatku.com\/ketahui-10-tips-alami-merawat-wajah-untuk-ibu-hamil\/\"]}]},{\"@type\":\"BreadcrumbList\",\"@id\":\"https:\/\/gayasehatku.com\/ketahui-10-tips-alami-merawat-wajah-untuk-ibu-hamil\/#breadcrumb\",\"itemListElement\":[{\"@type\":\"ListItem\",\"position\":1,\"name\":\"Home\",\"item\":\"https:\/\/gayasehatku.com\/\"},{\"@type\":\"ListItem\",\"position\":2,\"name\":\"Ketahui 10 Tips Alami Merawat Wajah untuk Ibu Hamil\"}]},{\"@type\":\"WebSite\",\"@id\":\"https:\/\/gayasehatku.com\/#website\",\"url\":\"https:\/\/gayasehatku.com\/\",\"name\":\"Gayasehatku\",\"description\":\"Gaya sehat merupakan kunci kebahagiaan hidup anda\",\"potentialAction\":[{\"@type\":\"SearchAction\",\"target\":{\"@type\":\"EntryPoint\",\"urlTemplate\":\"https:\/\/gayasehatku.com\/?s={search_term_string}\"},\"query-input\":\"required name=search_term_string\"}],\"inLanguage\":\"id\"},{\"@type\":\"Person\",\"@id\":\"https:\/\/gayasehatku.com\/#\/schema\/person\/433beace8b5e3e8230dbbc4d8e7fc77b\",\"name\":\"Umi Gayasehatku\",\"image\":{\"@type\":\"ImageObject\",\"inLanguage\":\"id\",\"@id\":\"https:\/\/gayasehatku.com\/#\/schema\/person\/image\/\",\"url\":\"https:\/\/secure.gravatar.com\/avatar\/57bf5ef1bb8c18b418d953d9fd962742?s=96&d=mm&r=g\",\"contentUrl\":\"https:\/\/secure.gravatar.com\/avatar\/57bf5ef1bb8c18b418d953d9fd962742?s=96&d=mm&r=g\",\"caption\":\"Umi Gayasehatku\"},\"url\":\"https:\/\/gayasehatku.com\/author\/umi\/\"}]}<\/script>\n<!-- \/ Yoast SEO plugin. -->","yoast_head_json":{"title":"Ketahui 10 Tips Alami Merawat Wajah untuk Ibu Hamil - Gayasehatku","description":"Perubahan hormon saat hamil seringkali menyebabkan berbagai masalah kulit terutama pada wajah. Untungnya, ada solusi alami yang dapat Anda lakukan untuk merawat kulit agar tetap glowy selama kehamilan.","robots":{"index":"index","follow":"follow","max-snippet":"max-snippet:-1","max-image-preview":"max-image-preview:large","max-video-preview":"max-video-preview:-1"},"canonical":"https:\/\/gayasehatku.com\/ketahui-10-tips-alami-merawat-wajah-untuk-ibu-hamil\/","og_locale":"id_ID","og_type":"article","og_title":"Ketahui 10 Tips Alami Merawat Wajah untuk Ibu Hamil - Gayasehatku","og_description":"Perubahan hormon saat hamil seringkali menyebabkan berbagai masalah kulit terutama pada wajah. Untungnya, ada solusi alami yang dapat Anda lakukan untuk merawat kulit agar tetap glowy selama kehamilan.","og_url":"https:\/\/gayasehatku.com\/ketahui-10-tips-alami-merawat-wajah-untuk-ibu-hamil\/","og_site_name":"Gayasehatku","article_published_time":"2020-04-16T12:41:26+00:00","article_modified_time":"2020-12-14T05:42:42+00:00","og_image":[{"width":1885,"height":1414,"url":"https:\/\/i0.wp.com\/gayasehatku.com\/wp-content\/uploads\/2020\/04\/GettyImages-515056826-5a8caadc875db900365e55f9.jpg?fit=1885%2C1414&ssl=1","type":"image\/jpeg"}],"author":"Umi Gayasehatku","twitter_card":"summary_large_image","twitter_misc":{"Ditulis oleh":"Umi Gayasehatku","Estimasi waktu membaca":"4 menit"},"schema":{"@context":"https:\/\/schema.org","@graph":[{"@type":"WebPage","@id":"https:\/\/gayasehatku.com\/ketahui-10-tips-alami-merawat-wajah-untuk-ibu-hamil\/","url":"https:\/\/gayasehatku.com\/ketahui-10-tips-alami-merawat-wajah-untuk-ibu-hamil\/","name":"Ketahui 10 Tips Alami Merawat Wajah untuk Ibu Hamil - Gayasehatku","isPartOf":{"@id":"https:\/\/gayasehatku.com\/#website"},"datePublished":"2020-04-16T12:41:26+00:00","dateModified":"2020-12-14T05:42:42+00:00","author":{"@id":"https:\/\/gayasehatku.com\/#\/schema\/person\/433beace8b5e3e8230dbbc4d8e7fc77b"},"description":"Perubahan hormon saat hamil seringkali menyebabkan berbagai masalah kulit terutama pada wajah. Untungnya, ada solusi alami yang dapat Anda lakukan untuk merawat kulit agar tetap glowy selama kehamilan.","breadcrumb":{"@id":"https:\/\/gayasehatku.com\/ketahui-10-tips-alami-merawat-wajah-untuk-ibu-hamil\/#breadcrumb"},"inLanguage":"id","potentialAction":[{"@type":"ReadAction","target":["https:\/\/gayasehatku.com\/ketahui-10-tips-alami-merawat-wajah-untuk-ibu-hamil\/"]}]},{"@type":"BreadcrumbList","@id":"https:\/\/gayasehatku.com\/ketahui-10-tips-alami-merawat-wajah-untuk-ibu-hamil\/#breadcrumb","itemListElement":[{"@type":"ListItem","position":1,"name":"Home","item":"https:\/\/gayasehatku.com\/"},{"@type":"ListItem","position":2,"name":"Ketahui 10 Tips Alami Merawat Wajah untuk Ibu Hamil"}]},{"@type":"WebSite","@id":"https:\/\/gayasehatku.com\/#website","url":"https:\/\/gayasehatku.com\/","name":"Gayasehatku","description":"Gaya sehat merupakan kunci kebahagiaan hidup anda","potentialAction":[{"@type":"SearchAction","target":{"@type":"EntryPoint","urlTemplate":"https:\/\/gayasehatku.com\/?s={search_term_string}"},"query-input":"required name=search_term_string"}],"inLanguage":"id"},{"@type":"Person","@id":"https:\/\/gayasehatku.com\/#\/schema\/person\/433beace8b5e3e8230dbbc4d8e7fc77b","name":"Umi Gayasehatku","image":{"@type":"ImageObject","inLanguage":"id","@id":"https:\/\/gayasehatku.com\/#\/schema\/person\/image\/","url":"https:\/\/secure.gravatar.com\/avatar\/57bf5ef1bb8c18b418d953d9fd962742?s=96&d=mm&r=g","contentUrl":"https:\/\/secure.gravatar.com\/avatar\/57bf5ef1bb8c18b418d953d9fd962742?s=96&d=mm&r=g","caption":"Umi Gayasehatku"},"url":"https:\/\/gayasehatku.com\/author\/umi\/"}]}},"jetpack_sharing_enabled":true,"jetpack_featured_media_url":"https:\/\/gayasehatku.com\/wp-content\/uploads\/2020\/04\/GettyImages-515056826-5a8caadc875db900365e55f9.jpg","_links":{"self":[{"href":"https:\/\/gayasehatku.com\/wp-json\/wp\/v2\/posts\/4823"}],"collection":[{"href":"https:\/\/gayasehatku.com\/wp-json\/wp\/v2\/posts"}],"about":[{"href":"https:\/\/gayasehatku.com\/wp-json\/wp\/v2\/types\/post"}],"author":[{"embeddable":true,"href":"https:\/\/gayasehatku.com\/wp-json\/wp\/v2\/users\/5"}],"replies":[{"embeddable":true,"href":"https:\/\/gayasehatku.com\/wp-json\/wp\/v2\/comments?post=4823"}],"version-history":[{"count":5,"href":"https:\/\/gayasehatku.com\/wp-json\/wp\/v2\/posts\/4823\/revisions"}],"predecessor-version":[{"id":6980,"href":"https:\/\/gayasehatku.com\/wp-json\/wp\/v2\/posts\/4823\/revisions\/6980"}],"wp:featuredmedia":[{"embeddable":true,"href":"https:\/\/gayasehatku.com\/wp-json\/wp\/v2\/media\/4824"}],"wp:attachment":[{"href":"https:\/\/gayasehatku.com\/wp-json\/wp\/v2\/media?parent=4823"}],"wp:term":[{"taxonomy":"category","embeddable":true,"href":"https:\/\/gayasehatku.com\/wp-json\/wp\/v2\/categories?post=4823"},{"taxonomy":"post_tag","embeddable":true,"href":"https:\/\/gayasehatku.com\/wp-json\/wp\/v2\/tags?post=4823"}],"curies":[{"name":"wp","href":"https:\/\/api.w.org\/{rel}","templated":true}]}}