{"id":31308,"date":"2022-09-12T04:31:29","date_gmt":"2022-09-11T21:31:29","guid":{"rendered":"https:\/\/gayasehatku.com\/?p=31308"},"modified":"2023-10-10T16:50:31","modified_gmt":"2023-10-10T09:50:31","slug":"manfaat-cacing-tanah","status":"publish","type":"post","link":"https:\/\/gayasehatku.com\/manfaat-cacing-tanah\/","title":{"rendered":"Ketahui Berbagai Manfaat Cacing Tanah untuk Bumi"},"content":{"rendered":"

Penulis: Ossy | Editor: Opie<\/p>\n

Ditinjau oleh: dr. Tommy<\/a><\/p>\n

Terakhir ditinjau: 26 Januari 2023<\/p>\n

 <\/p>\n

Pernahkah Anda menjumpai cacing tanah ketika sedang menggali tanah? Cacing tanah merupakan jenis hewan yang tidak memiliki tulang belakang. Oleh karena itu, tubuh cacing tanah sangatlah fleksibel ketika meliuk-liuk di dalam tanah.<\/p>\n

Walaupun membuat Anda merasa geli ketika melihat hewan ini meliuk-liuk, tapi tahukah Anda bahwa cacing tanah memiliki peran yang besar dalam menyelamatkan bumi kita?<\/p>\n

Baca Juga:<\/strong> Penyebab Global Warming dan Pengaruhnya Terhadap Kesehatan<\/a><\/p>\n

Manfaat Cacing Tanah<\/strong><\/h3>\n