{"id":27365,"date":"2022-05-11T18:40:10","date_gmt":"2022-05-11T11:40:10","guid":{"rendered":"https:\/\/gayasehatku.com\/?p=27365"},"modified":"2022-05-11T18:40:10","modified_gmt":"2022-05-11T11:40:10","slug":"manfaat-vitacimin-dan-efek-sampingnya","status":"publish","type":"post","link":"https:\/\/gayasehatku.com\/manfaat-vitacimin-dan-efek-sampingnya\/","title":{"rendered":"Manfaat Vitacimin dan Efek Sampingnya"},"content":{"rendered":"

Penulis: Anita | Editor: Ratna<\/p>\n

Sekarang ini, suplemen vitamin C<\/a> sering dicari untuk meningkatkan daya tahan tubuh agar terhindar dari serangan bibit penyakit. Salah satu vitamin C yang beredar di pasaran dan kerap kali dikonsumsi oleh masyarakat adalah Vitacimin.<\/p>\n

Vitacimin acap kali menjadi pilihan banyak orang karena praktis dan mudah untuk dikonsumsi. Namun, apakah Anda sudah tahu manfaat Vitacimin secara lengkap beserta efek sampingnya? Cari tahu lebih banyak soal suplemen vitamin C yang satu ini di bawah!<\/p>\n

Manfaat Vitacimin<\/h3>\n

Vitacimin merupakan salah satu suplemen vitamin C yang beredar di pasaran dan memiliki beragam rasa. Rasa Vitacimin yang paling sering ditemukan di apotek ataupun pasar swalayan adalah tablet Vitacimin rasa lemon.<\/p>\n

Vitacimin mengandung asam askorbat, pemanis berupa campuran gula, saklamat, dan sakarin, pewarna FDC. No 5, serta natrium askorbat. Vitamin C dalam Vitacimin merupakan kombinasi antara senyawa asam askorbat dan natrium askorbat.<\/p>\n

Manfaat vitacimin tak hanya sekedar menjaga sistem imun tubuh, tetapi juga dapat membantu memenuhi asupan vitamin C harian Anda.<\/p>\n

Vitamin C termasuk dalam vitamin esensial yang tidak dapat diproduksi oleh tubuh dan hanya bisa didapatkan melalui makanan, minuman, atau suplemen.<\/p>\n

Setidaknya, seorang wanita perlu mengonsumsi 75 miligram vitamin C per harinya dan seorang pria memerlukan 90 miligram vitamin C per harinya.<\/p>\n

Vitamin C juga merupakan antioksidan yang dapat membantu menangkal radikal bebas yang berbahaya bagi tubuh. Vitamin esensial ini juga memiliki beragam manfaat lainnya, seperti:<\/p>\n