{"id":25253,"date":"2022-03-07T09:03:52","date_gmt":"2022-03-07T02:03:52","guid":{"rendered":"https:\/\/gayasehatku.com\/?p=25253"},"modified":"2023-01-09T22:23:35","modified_gmt":"2023-01-09T15:23:35","slug":"fungsi-hormon-paratiroid","status":"publish","type":"post","link":"https:\/\/gayasehatku.com\/fungsi-hormon-paratiroid\/","title":{"rendered":"Fungsi Hormon Paratiroid dan Hubungannya dengan Kesehatan Tubuh"},"content":{"rendered":"

Penulis: Emy | Editor: Atsa<\/p>\n

Ditinjau oleh: <\/span>dr. Putri Purnamasari\u00a0<\/span><\/a><\/p>\n

Terakhir ditinjau: 3 Januari 2022<\/span><\/p>\n

 <\/p>\n

Anda mungkin sudah tahu pentingnya kalsium untuk tulang dan gigi yang kuat. Tapi tahukah Anda jika manusia membutuhkan mineral penting ini dalam kadar normal untuk kesehatan pembuluh darah, otot, dan saraf?\u00a0<\/span><\/p>\n

Jika Anda melakukan pengambilan sampel darah yang menunjukkan kadar kalsium yang sangat tinggi atau sangat rendah, dokter mungkin menyarankan Anda untuk melakukan tes darah jenis lain untuk mengukur kadar hormon paratiroid.\u00a0<\/span><\/p>\n

Hormon paratiroid dibuat oleh empat kelenjar paratiroid kecil di leher. Kelenjar ini mengontrol kadar kalsium dalam darah. Jika kadar kalsium terlalu rendah, kelenjar melepaskan hormon paratiroid untuk membawa kadar kalsium kembali ke kisaran normal. Ketika kadar kalsium Anda meningkat, kelenjar berhenti melepaskan hormon paratiroid.\u00a0<\/span><\/p>\n

Fungsi<\/b>\u00a0<\/span><\/h3>\n

Hormon paratiroid memiliki beberapa fungsi, misalnya :<\/span><\/p>\n