{"id":25009,"date":"2022-03-01T09:48:11","date_gmt":"2022-03-01T02:48:11","guid":{"rendered":"https:\/\/gayasehatku.com\/?p=25009"},"modified":"2023-05-04T20:43:01","modified_gmt":"2023-05-04T13:43:01","slug":"fungsi-kelenjar-timus","status":"publish","type":"post","link":"https:\/\/gayasehatku.com\/fungsi-kelenjar-timus\/","title":{"rendered":"Apa Saja Fungsi Kelenjar Timus?"},"content":{"rendered":"

Penulis: Ossy | Editor: Opie<\/p>\n

Ditinjau oleh: dr. Tommy<\/a><\/p>\n

Terakhir ditinjau: 2 Mei 2023<\/p>\n

 <\/p>\n

Kelenjar timus adalah kelenjar yang aktif dari saat kita lahir hingga remaja.<\/p>\n

Kelenjar ini berperan besar melawan infeksi hingga kanker. Kelenjar timus biasanya terletak di belakang tulang dada, di depan jantung dan di antara paru-paru.<\/p>\n

Baca Juga: <\/strong>Berbagai Fungsi Ginjal Untuk Tubuh Manusia<\/a><\/p>\n

Sel-sel pada kelenjar timus<\/strong><\/h3>\n

Pekerjaan kelenjar timus melibatkan banyak proses kimia. Kelenjar timus begitu kompleks dan memiliki banyak sel dengan fungsi yang berbeda-beda.<\/p>\n

Peran kelenjar timus berubah-ubah sesuai dengan usia. Berikut sel-sel yang berperan penting di dalam kelenjar timus:<\/p>\n