{"id":24700,"date":"2022-02-20T19:35:47","date_gmt":"2022-02-20T12:35:47","guid":{"rendered":"https:\/\/gayasehatku.com\/?p=24700"},"modified":"2023-05-03T00:12:03","modified_gmt":"2023-05-02T17:12:03","slug":"cara-membuat-burger-sehat","status":"publish","type":"post","link":"https:\/\/gayasehatku.com\/cara-membuat-burger-sehat\/","title":{"rendered":"Dikenal Sebagai Junk Food, Ini Cara Membuat Burger Sehat"},"content":{"rendered":"

Penulis: Anggita | Editor: Opie<\/p>\n

Ditinjau oleh: dr. Tommy<\/a><\/p>\n

Terakhir ditinjau: 29 April 2023<\/p>\n

 <\/p>\n

Jumlah kalori<\/a> dalam burger dapat membuat Anda lebih kenyang, terutama karena burger memiliki sumber protein<\/a> dan karbohidrat<\/a>.<\/p>\n

Sayangnya, jika membeli burger di restoran cepat saji, Anda tak bisa menghindari kandungan lemak jenuh<\/a>. Jika terlalu banyak mengonsumsi lemak jenuh, maka burger bisa memberi Anda penyakit.<\/p>\n

Untuk itu, Anda bisa mengolah burger Anda sendiri dengan bahan-bahan yang lebih menyehatkan.<\/p>\n

Baca Juga: <\/strong>Berbagai Makanan Sehat yang Baik Dikonsumsi Setiap Hari<\/a><\/p>\n

Resep Burger Sehat<\/strong><\/h3>\n

Membuat burger sangat mudah dan cepat. Berikut adalah resep yang bisa Anda coba untuk 4 porsi burger.<\/p>\n

Bahan yang dibutuhkan:<\/strong><\/p>\n