{"id":22276,"date":"2021-12-12T22:13:46","date_gmt":"2021-12-12T15:13:46","guid":{"rendered":"https:\/\/gayasehatku.com\/?p=22276"},"modified":"2023-06-23T23:15:16","modified_gmt":"2023-06-23T16:15:16","slug":"obat-dan-treatment-pada-alergi-makanan","status":"publish","type":"post","link":"https:\/\/gayasehatku.com\/obat-dan-treatment-pada-alergi-makanan\/","title":{"rendered":"Obat dan Treatment pada Alergi Makanan"},"content":{"rendered":"

Penulis: Heldania | Editor: Opie<\/p>\n

Ditinjau oleh: dr. Tommy<\/a><\/p>\n

Terakhir ditinjau: 20 Juni 2023<\/p>\n

 <\/p>\n

Alergi makanan merupakan reaksi sistem kekebalan yang terjadi setelah seseorang mengonsumsi makanan tertentu. Kondisi ini bisa disebabkan oleh banyak jenis makanan.<\/p>\n

Sebagian orang yang mengalami alergi makanan mungkin hanya mengalami gejala ringan, sedangkan sebagian lainnya juga dapat mengalami gejala yang parah atau bahkan reaksi yang mengancam jiwa, atau lebih terkenal sebagai anafilaksis<\/a>.<\/p>\n

Sekitar 6-8 persen anak-anak di bawah usia 3 tahun menderita alergi makanan dan sekitar 3 persen terjadi pada orang dewasa.<\/p>\n

Baca Juga: <\/strong>Pahami Berbagai Macam Pengobatan Rhinitis Alergi<\/a><\/p>\n

Gejala Alergi Makanan<\/strong><\/h3>\n

Umumnya reaksi alergi akan berkembang dalam beberapa menit hingga dua jam setelah Anda mengonsumsi makanan pemicu alergi. Beberapa tanda dan gejala alergi makanan yang paling umum meliputi:<\/p>\n