{"id":22196,"date":"2021-12-11T13:06:36","date_gmt":"2021-12-11T06:06:36","guid":{"rendered":"https:\/\/gayasehatku.com\/?p=22196"},"modified":"2023-07-05T23:04:54","modified_gmt":"2023-07-05T16:04:54","slug":"terlambat-suntik-kb-apakah-bisa-hamil","status":"publish","type":"post","link":"https:\/\/gayasehatku.com\/terlambat-suntik-kb-apakah-bisa-hamil\/","title":{"rendered":"Terlambat Suntik KB, Apakah Bisa Hamil?"},"content":{"rendered":"

Penulis: Dita | Editor: Umi<\/p>\n

Ditinjau oleh: dr. Tommy<\/a><\/p>\n

Terakhir ditinjau: 28 Juni 2023<\/p>\n

 <\/p>\n

Banyak orang masih bertanya, apakah terlambat suntik KB bisa menjadi hamil? Kondisi tersebut bisa mengubah rencana Anda yang masih ingin menunda kehamilan.<\/p>\n

Pencegahan kehamilan bisa Anda lakukan dengan cara menggunakan alat kontrasepsi, baik oleh pria maupun wanita.<\/p>\n

Salah satu alat kontrasepsi yang umum digunakan oleh para wanita di Indonesia adalah kontrasepsi injeksi atau yang dikenal dengan istilah KB suntik.<\/p>\n

Sama seperti pil KB atau IUD, KB suntik merupakan suntikan hormon progestogen yang berguna untuk mencegah kehamilan. Hormon tersebut serupa dengan hormon progesteron alami yang diproduksi oleh tubuh saat wanita sedang menstruasi.<\/p>\n

Baca Juga: <\/strong>Kapan Bisa Berhubungan Seks Setelah Operasi Caesar?<\/a><\/p>\n

Kelebihan KB Suntik<\/strong><\/h3>\n

Ada beberapa kelebihan KB suntik<\/a> daripada alat kontrasepsi hormonal lainnya antara lain:<\/p>\n