{"id":21130,"date":"2021-11-15T00:49:19","date_gmt":"2021-11-14T17:49:19","guid":{"rendered":"https:\/\/gayasehatku.com\/?p=21130"},"modified":"2022-11-13T01:08:08","modified_gmt":"2022-11-12T18:08:08","slug":"suplemen-zat-besi","status":"publish","type":"post","link":"https:\/\/gayasehatku.com\/suplemen-zat-besi\/","title":{"rendered":"5 Alasan Anda Membutuhkan Suplemen Zat Besi"},"content":{"rendered":"

Penulis: Anggita | Editor: Opie<\/p>\n

Ditinjau oleh: dr. Tommy<\/a><\/p>\n

Terakhir ditinjau: 7 November 2022<\/p>\n

 <\/p>\n

Zat besi banyak terkandung dalam sel darah merah Anda. Tak heran, zat besi sangat dibutuhkan oleh tubuh. Selain berguna untuk kekuatan otot Anda, zat besi juga diperlukan tubuh untuk mengantarkan oksigen.<\/p>\n

Lalu, apa yang terjadi jika tubuh kekurangan zat besi? Salah satu hal yang bisa terjadi adalah anemia defisiensi besi. Gejala yang mungkin Anda rasakan di antaranya:<\/p>\n