{"id":18536,"date":"2021-09-13T01:46:45","date_gmt":"2021-09-12T18:46:45","guid":{"rendered":"https:\/\/gayasehatku.com\/?p=18536"},"modified":"2023-05-27T16:42:17","modified_gmt":"2023-05-27T09:42:17","slug":"penyebab-bayi-meninggal-dalam-kandungan","status":"publish","type":"post","link":"https:\/\/gayasehatku.com\/penyebab-bayi-meninggal-dalam-kandungan\/","title":{"rendered":"Kenali Penyebab Bayi Meninggal Dalam Kandungan Agar Bisa Mencegahnya"},"content":{"rendered":"

Penulis: Meimei | Editor: Opie<\/p>\n

Ditinjau oleh: dr. Tommy<\/a><\/p>\n

Terakhir ditinjau: 23 Mei 2023<\/p>\n

 <\/p>\n

Bayi meninggal di dalam kandungan, lahir mati atau stillbirth<\/em> adalah kondisi yang dikhawatirkan oleh semua ibu hamil.<\/p>\n

Hal ini terjadi apabila janin meninggal setelah minggu ke-20 kehamilan ibu. Kematian bayi pun bisa terjadi beberapa minggu, jam atau menit sebelum persalinan. Seringkali, kejadian ini sulit untuk dijelaskan maupun dicegah.<\/p>\n

Baca Juga: <\/strong>6 Cara Membedakan Flek Tanda Kehamilan dan Menstruasi<\/a><\/p>\n

Jenis-jenis Lahir Mati<\/strong><\/h3>\n

Dunia kesehatan membagi kejadian lahir mati menjadi tiga jenis yakni:<\/p>\n