{"id":17449,"date":"2021-08-16T11:58:16","date_gmt":"2021-08-16T04:58:16","guid":{"rendered":"https:\/\/gayasehatku.com\/?p=17449"},"modified":"2023-01-26T10:52:03","modified_gmt":"2023-01-26T03:52:03","slug":"lincomycin-kegunaan-dosis-dan-efek-samping","status":"publish","type":"post","link":"https:\/\/gayasehatku.com\/lincomycin-kegunaan-dosis-dan-efek-samping\/","title":{"rendered":"Lincomycin: Kegunaan, Dosis, dan Efek Samping"},"content":{"rendered":"

Penulis: Shania | Editor: Ratna<\/p>\n

Ditinjau oleh:\u00a0dr. R.A Adaninggar Primadia Nariswari Sp.PD<\/a><\/p>\n

Terakhir ditinjau: 25 Januari 2023<\/p>\n

 <\/p>\n

Anda mengalami alergi dengan antibiotik penisilin? Jika iya, dokter mungkin akan meresepkan lincomycin sebagai penggantinya. Lincomycin merupakan salah satu antibiotik yang berguna untuk mengobati infeksi bakteri parah. Antibiotik ini biasanya diresepkan kepada penderita infeksi yang tidak dapat\u00a0 menerima antibiotik penisilin. Lincomycin hanya dapat digunakan untuk infeksi bakteri parah dan akut. Oleh karena itu, Anda bisa mengonsultasikan kesehatan Anda untuk penggunaan lincomycin secara mendetail. Antibiotik dapat menyebabkan pertumbuhan bakteri berlebih sehingga berbahaya bagi organ tubuh. Ini dapat menyebabkan komplikasi infeksi pada tubuh Anda.<\/p>\n

Baca Juga:\u00a0<\/strong>Infeksi Bakteri: Penyebab dan Gejalanya<\/a><\/p>\n

Kegunaan Lincomycin<\/h3>\n

Lincomycin secara keseluruhan digunakan untuk meredakan infeksi bakteri akut yang ada di tubuh Anda, seperti:<\/p>\n