{"id":16281,"date":"2021-07-21T17:05:38","date_gmt":"2021-07-21T10:05:38","guid":{"rendered":"https:\/\/gayasehatku.com\/?p=16281"},"modified":"2021-07-21T17:05:38","modified_gmt":"2021-07-21T10:05:38","slug":"ketahui-manfaat-sauna-dan-bahayanya","status":"publish","type":"post","link":"https:\/\/gayasehatku.com\/ketahui-manfaat-sauna-dan-bahayanya\/","title":{"rendered":"Ketahui Manfaat Sauna dan Bahayanya"},"content":{"rendered":"

Penulis: Ericha | Editor: Ratna<\/p>\n

Sauna adalah ruangan tertutup dan berpemanas yang memicu keringat dengan meningkatkan suhu tubuh. Sauna biasanya dipanaskan antara 70\u00b0 hingga 100\u00b0 Celcius.<\/p>\n

Penggunaan sauna dapat meningkatkan suhu kulit hingga kira-kira 40\u00b0. Saat suhu kulit meningkat, keringat yang banyak juga terjadi. Mungkin Anda bisa kehilangan sekitar satu liter keringat saat menghabiskan waktu singkat di sauna.<\/p>\n

Jenis Sauna<\/h3>\n

Ada beberapa jenis sauna, berdasarkan cara ruangan dipanaskan, antara lain<\/p>\n