{"id":14341,"date":"2021-05-29T11:38:34","date_gmt":"2021-05-29T04:38:34","guid":{"rendered":"https:\/\/gayasehatku.com\/?p=14341"},"modified":"2023-07-15T15:15:52","modified_gmt":"2023-07-15T08:15:52","slug":"kenali-gejala-peradangan-orchitis-pada-penis","status":"publish","type":"post","link":"https:\/\/gayasehatku.com\/kenali-gejala-peradangan-orchitis-pada-penis\/","title":{"rendered":"Kenali Gejala Peradangan Orchitis"},"content":{"rendered":"

Penulis: Fajar | Editor: Ratna<\/p>\n

Ditinjau oleh:\u00a0dr. Winda Atika Sari<\/a><\/p>\n

Terakhir ditinjau: 3 Juli 2023<\/p>\n

 <\/p>\n

Orchitis merupakan kondisi peradangan pada testis. Radang ini terjadi akibat oleh bakteri dan virus. Radang bisa terjadi pada satu atau dua testis sekaligus. Orchitis umumnya sering terjadi akibat dari infeksi bakteri seperti infeksi menular seksual (IMS).<\/p>\n

Sementara itu, orchitis bakteri bisa terjadi karena peradangan pada epididimis pada bagian belakang testis, yang menyimpan dan membawa sperma. Dalam kasus ini, disebut epididymo-orchitis.<\/p>\n

Orchitis menyebabkan nyeri dan dapat mempengaruhi kesuburan. Obat dapat mengobati penyebab orchitis bakteri dan dapat meredakan beberapa tanda dan gejala orchitis virus. Tapi butuh beberapa minggu sampai nyeri pada skrotum (kantong kulit pada bagian bawah penis) menghilang.<\/p>\n

Baca Juga:\u00a0<\/strong>Waspadai Beberapa Penyakit Penyebab Penis Keluar Nanah<\/a><\/p>\n

Gejala Orchitis<\/h3>\n

Tanda dan gejala orchitis biasanya berkembang secara tiba-tiba dan dapat meliputi:<\/p>\n