{"id":13671,"date":"2021-05-04T22:47:27","date_gmt":"2021-05-04T15:47:27","guid":{"rendered":"https:\/\/gayasehatku.com\/?p=13671"},"modified":"2023-08-19T20:52:43","modified_gmt":"2023-08-19T13:52:43","slug":"ketahui-efek-samping-obat-pencuci-perut-sebelum-mengonsumsinya","status":"publish","type":"post","link":"https:\/\/gayasehatku.com\/ketahui-efek-samping-obat-pencuci-perut-sebelum-mengonsumsinya\/","title":{"rendered":"Ketahui Efek Samping Obat Pencuci Perut Sebelum Mengonsumsinya"},"content":{"rendered":"

Penulis: Ericha | Editor: Ratna<\/p>\n

Ditinjau oleh:\u00a0dr. Winda Atika Sari<\/a><\/p>\n

Terakhir ditinjau: 8 Agustus 2023<\/p>\n

 <\/p>\n

Obat pencuci perut atau pencahar adalah sejenis obat yang membantu seseorang mengosongkan isi perutnya. Obat ini umumnya berfungsi untuk meredakan sembelit. Sebagian besar tersedia di apotek yang terjual bebas dan tanpa resep.<\/p>\n

Ada berbagai macam kebiasaan buang air besar yang normal. Sebagian orang biasanya buang air besar 2-3 kali sehari. Bagi yang lain, 2-3 kali seminggu adalah normal. Tidak ada \u2018frekuensi normal\u2019 yang pasti dalam buang air besar. Lebih penting untuk memperhatikan perubahan kebiasaan buang air besar.<\/p>\n

Sembelit adalah saat tinja menjadi keras yang membuatnya sulit atau menyakitkan untuk dikeluarkan. Sembelit bisa akibat oleh kurangnya makan serat atau kurangnya minum cairan. Selain itu, juga menjadi efek samping dari obat-obatan tertentu atau terkait dengan kondisi medis yang mendasarinya.<\/p>\n

Baca Juga:<\/strong> 5 Makanan Kaya Serat Ampuh Atasi Sembelit Tanpa Obat<\/a><\/p>\n

Sembelit bisa menyebabkan kram pada perut dan bisa membuat orang merasa kembung dan mual. Sembelit terbagi menjadi dua jenis, yaitu:<\/p>\n