{"id":13293,"date":"2021-04-24T19:11:52","date_gmt":"2021-04-24T12:11:52","guid":{"rendered":"https:\/\/gayasehatku.com\/?p=13293"},"modified":"2023-04-02T18:09:55","modified_gmt":"2023-04-02T11:09:55","slug":"darah-kotor-mitos-dan-pandangan-medis","status":"publish","type":"post","link":"https:\/\/gayasehatku.com\/darah-kotor-mitos-dan-pandangan-medis\/","title":{"rendered":"Mitos tentang Darah Kotor dan Pandangan Medisnya"},"content":{"rendered":"

Penulis: Dita | Editor: Atsa<\/p>\n

Ditinjau oleh: dr. Putri Purnamasari\u00a0<\/a><\/p>\n

Terakhir ditinjau: 16 Maret 2023<\/p>\n

 <\/p>\n

Meski teknologi semakin canggih, faktanya mitos terkait kesehatan masih menyebar luas di masyarakat. Salah satu di antara sekian banyak kepercayaan itu adalah tentang darah kotor. Menurut kepercayaan yang beredar, darah kotor adalah darah yang tidak boleh mengendap di dalam tubuh karena bisa menyebabkan berbagai macam penyakit. Untuk menghilangkan darah kotor ini, banyak orang yang memilih menggunakan terapi bekam.<\/span><\/p>\n

Jenis darah kotor yang paling sering disebutkan adalah darah haid. Adanya darah kotor seringkali dihubungkan dengan berbagai kondisi medis seperti:<\/span><\/p>\n