{"id":13092,"date":"2021-04-17T12:32:12","date_gmt":"2021-04-17T05:32:12","guid":{"rendered":"https:\/\/gayasehatku.com\/?p=13092"},"modified":"2023-01-05T19:03:14","modified_gmt":"2023-01-05T12:03:14","slug":"program-hamil-inseminasi-bagaimana-mekanismenya","status":"publish","type":"post","link":"https:\/\/gayasehatku.com\/program-hamil-inseminasi-bagaimana-mekanismenya\/","title":{"rendered":"Program Hamil Inseminasi, Bagaimana Mekanismenya?"},"content":{"rendered":"

Penulis: Lely | Editor: Ratna<\/p>\n

Ditinjau oleh:\u00a0dr. R.A Adaninggar Primadia Nariswari Sp.PD<\/a><\/p>\n

Terakhir ditinjau: 2 Januari 2023<\/p>\n

 <\/p>\n

Program hamil inseminasi atau intrauterine insemination (IUI) adalah salah satu alternatif untuk mendapatkan kehamilan. Metode ini berkerja untuk membawa sperma langsung ke leher rahim. Dan proses ini dapat meningkatkan kemungkinan kehamilan pada pasangan tertentu yang mengalami kesulitan hamil.<\/p>\n

Inseminasi buatan berfungsi untuk mengobati banyak jenis infertilitas dan sering dilakukan dalam banyak siklus hingga kehamilan berhasil. Metode ini seringkali merupakan prosedur pertama sebelum berpindah ke opsi lain yang lebih efektif seperti, in-vitro fertilization (IVF).<\/p>\n

Tingkat kemampuan pasangan untuk tingkat proses kehamilan tergantung pada banyak faktor yang berbeda-beda. Program hamil inseminasi mungkin dokter sarankan sebagai perawatan salah satu situasi infertilitas berikut:<\/p>\n