{"id":12173,"date":"2021-03-15T18:37:38","date_gmt":"2021-03-15T11:37:38","guid":{"rendered":"https:\/\/gayasehatku.com\/?p=12173"},"modified":"2023-03-06T09:58:57","modified_gmt":"2023-03-06T02:58:57","slug":"ketahui-perbedaan-fungsi-otak-kiri-dan-kanan","status":"publish","type":"post","link":"https:\/\/gayasehatku.com\/ketahui-perbedaan-fungsi-otak-kiri-dan-kanan\/","title":{"rendered":"Ketahui Perbedaan Fungsi Otak Kiri dan Kanan"},"content":{"rendered":"

Penulis: Justina | Editor: Umi<\/p>\n

Ditinjau oleh: dr. Bianda Dwida<\/a><\/p>\n

Terakhir ditinjau: 8 Februari 2023<\/p>\n

 <\/p>\n

Otak besar atau cerebrum memiliki dua bagian, yaitu otak kanan dan otak kiri. Kedua bagian otak kanan dan otak kiri ini dihubungkan dengan korpus kalosum yang merupakan kumpulan besar serabut saraf. Baik otak kanan dan otak kiri memiliki tugas dan fungsi tertentu dan tidak bekerja secara terpisah satu sama lain.<\/p>\n

Baca Juga: <\/strong>Olahraga Rutin Dapat Tingkatkan Fungsi dan Kinerja Otak<\/a><\/p>\n

Teori Mengenai Otak Kiri dan Otak Kanan<\/strong><\/h3>\n

Anda tentu pernah mendengar tentang orang yang dominan otak kiri atau otak kanan. Anda mungkin juga pernah melihat beberapa gambar infografis di media sosial yang mengklaim dapat mengungkapkan belahan otak dominan Anda.<\/p>\n

Hal ini karena terdapat teori bahwa ada orang yang cenderung berotak kiri atau otak kanan, yang berarti ada satu sisi otak manusia yang dominan.<\/p>\n

Menurut teori tersebut, terdapat perbedaan kemampuan seseorang jika salah satu fungsi baik itu otak kanan atau otak kiri lebih dominan.<\/p>\n

Seseorang yang dominan otak kiri dikatakan lebih:<\/p>\n