{"id":11498,"date":"2021-02-20T13:23:22","date_gmt":"2021-02-20T06:23:22","guid":{"rendered":"https:\/\/gayasehatku.com\/?p=11498"},"modified":"2023-08-12T20:59:02","modified_gmt":"2023-08-12T13:59:02","slug":"berbagai-pilihan-mengatasi-sariawan-untuk-anak-dari-medis-hingga-perawatan-rumahan","status":"publish","type":"post","link":"https:\/\/gayasehatku.com\/berbagai-pilihan-mengatasi-sariawan-untuk-anak-dari-medis-hingga-perawatan-rumahan\/","title":{"rendered":"Berbagai Pilihan Mengatasi Sariawan Untuk Anak Dari Medis Hingga Perawatan Rumahan"},"content":{"rendered":"

Penulis: Agnes | Editor: Umi<\/span><\/p>\n

Ditinjau oleh: dr. Tommy<\/a><\/p>\n

Terakhir ditinjau: 8 Agustus 2023<\/p>\n

 <\/p>\n

Mulut adalah organ yang berguna agar manusia bisa mengonsumsi makanan. Tanpa ada mulut, Anda tidak dapat mengonsumsi makanan dan memenuhi kebutuhan nutrisi tubuh. Sayangnya, mulut rentan mengalami berbagai penyakit, salah satunya adalah sariawan.<\/span><\/p>\n

Sariawan<\/a> atau <\/span>stomatitis<\/span><\/i> merupakan luka pada lapisan mukosa mulut termasuk pipi, lidah, dan gusi. Luka sariawan biasanya terasa nyeri. Oleh karena itu, penderita sariawan biasanya akan merasa tidak nyaman karena dapat mengganggu aktivitas, seperti berbicara, makan,dan minum.<\/span><\/p>\n

Jika dibiarkan begitu saja, sariawan Anda mungkin akan semakin parah. Sehingga Anda akan mengalami kesulitan makan, terlebih anak kecil. Anak jadi sering rewel, susah makan, dan mengalami penurunan berat badan. Untuk mengatasi hal ini Anda perlu mengetahui penyebab dan cara mengobati sebagai upaya pengobatan dini.<\/span><\/p>\n

Baca Juga:\u00a0<\/strong>Anak Susah Makan? Ketahui Penyebab dan Cara Mengatasinya<\/a><\/p>\n

Gejala Sariawan<\/b><\/h3>\n

Tingkat keparahan gejala sariawan sangat bervariasi. Bagi sebagian orang, sariawan mungkin hanya menimbulkan rasa tidak nyaman saat beraktivitas. Namun, bagi orang lain terutama anak Anda, sariawan mungkin sangat menyakitkan. Anak jadi susah makan dan hal itu tidak baik untuk kesehatan anak Anda.\u00a0<\/span><\/p>\n

Ketika anak Anda terkena sariawan, butuh waktu sekitar 2 minggu sampai sariawan benar-benar sembuh. Selama masa infeksi, luka akan terasa sakit. Luka akan semakin parah pada hari ke-3 hingga ke-4 pertama.\u00a0<\/span><\/p>\n

Berikut beberapa gejala umum sariawan yang perlu Anda ketahui:\u00a0<\/span><\/p>\n